Senin, 22 Juni 2009

Merubah template Blog

Bosan dengan tamplian standar blog anda? Atau sekedar ingin merubah tampilan halaman blog Anda ikuti tips dibawah ini.
Ada 2 cara untuk merubah template blog khusus blogspot :
Cara Pertama
1. copy code kedalam script html / xml blog Anda.
2. Klik Dashboard>Lay out > HTML
3. Ambil code XML dari web :
4. Buka browser satu lagi http://www.finalsense.com/services/blog_templates/
5. sebelum diambil kodenya silahkan Anda pilih template yang sesuai selera Anda
6. Setelah template ditemukan ganti kode baru yang anda dapatkan tersebut kedalam kolom script blog Anda yang lama.
7. Setelah selesai tekan save template

Cara Kedua
1. Ikuti cara 1-2 seperti diatas
2. Buka browser satu lagi url : http://www.ourblogtemplates.com/
3. Pilih template sesuai selera
4. Download Kode XML dalam bentuk zip
5. Pada halaman edit html, klik browse lalu masukkan kode tadi lalu tekan upload
6. Setelah selesai upload tekan save template

1 komentar:

Anonim,  24 Juni 2009 pukul 03.06  
Komentar ini telah dihapus oleh pengarang.

Posting Komentar

  © Blogger templates The Professional Template by Ourblogtemplates.com 2008

Back to TOP